“Dampak Rotasi dan Revolusi Bumi dan Bulan bagi
kehidupan diBumi”
KATA
PENGANTAR
Puji syukur atas kehadiran Tuhan
Yang Maha Esa atas rahmat dan petunjukNya sehingga penulis dapat menyelesaikan
tugas makalah dengan judul “Dampak Rotasi dan Revolusi Bumi dan Bulan bagi
kehidupan diBumi”. Yang bertujuan untuk memenuhitugas SMP dan untuk lebih
memahami tentang Dampak Rotasi dan Revolusi Bumi dan Bulan bagi kehidupan
diBumi`.Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam menyajikan data
dalam makalah ini. Semoga makalah ini berguna dan dapat menambah pengetahuan
pembaca.
Demikianlah atas makalah ini p enulis
menyusun, apabila ada kata kata yang kurang berkenan dan banyak terdapat
kekurangan, penulis mohon maaf yang sebesar besarnya.’
Wonosobo, Mei 18 2018
DAFTAR ISI
Kata pengantar ......................................................................iii
Daftar
isi..................................................................................V
BAB
1
PENDAHULUAN
a) Latar
belakang
b) Tujuan
BAB ll Tinjauan Pustaka
a) Permasalahan
BAB III PEMBAHASAN
a) Pengertian
Rotasi Bumi
b) Akibat
terjadinya Rotasi Bumi
c) Pengertian
Revolusi Bumi
d) Akibat
terjadinya Revolusi Bumi
e) Dampak
dari pergerakan Bulan antara lain....
f) BIOSFER
BAB IV Penutup
a) Kesimpulan
b) Saran
DAFTAR PUSTAKA
BAB
II
PENDAHULUAN
A. Latar
Belakang
Makalah
ini akan menjelaskan tentang materi Revolusi Bumi, Rotasi Bumi, dan Bulan bagi
kehidupan.
Pembaca lebih mengetahui tentang materi yang dibahas ini.
B.
Tujuan
Makalah ini dibuat dengan tujuan memberikan informasi tentang materi
Revolusi Bumi, Rotasi Bumi, dan Bulan bagi kehidupan. Tujuan dalam penulisan
makalah ini adalah untuk menambah pengetahuan dan semoga bermanfaat bagi kita
semua.
BAB II Tinjauan Pustaka
a) Permasalahan
Apa
saja akibat dari terjadinya Rotasi Bumi ?
Apa
saja akibat dari terjadinya Revolusi Bumi ?
Bagaimana
pengertian Rotasi Bumi ?
Apa
saja dampak dari pergerakan Bulan ?
BAB
III PEMBAHASAN
Pengertian
Rotasi Bumi
Rotasi Bumi adalah perputaran Bumi
pada porosnya. Perputaran ini merupakan akibat dari adanya gaya tarik menarik
antara gaya gravitasi matahari dengan gaya gravitasi Bumi.
Akibat
terjadinya Rotasi Bumi
• Gerakan
semu harian matahari
• Perbedaan
waktu
• Pembelokan
arah angin
• Pembelokan
arah arus laut
Pengertian
Revolusi Bumi
Revolusi Bumi adalah
perputaran atau peredaran Bumi mengelilingi matahari. Bumi berevolusi dengan
arah yang berlawanan dengan arah perpurtaran jarum jam.
Akibat
terjadinya Revolusi Bumi
• Terjadinya
gerak semu tahunan matahari
• Perbedaan
lamanya siang dan malam
• Pergantian
musim
Dampak
dari pergerakan Bulan
• Pasang
surut air laut
• Pembagian
Bulan
• Fase-fase
Bulan
BIOSFER
BIOSFER merupakan sistem
kehidupan paling besar karena terdiri dari gabungan ekosistem yang ada diplanet
Bumi.
BAB
IV PENUTUP
Kesimpulan
Rotasi ialah Bumi berputar menglilingi matahari pada porosnya dari barat
ke timur.
Sedangkan Revolusi ialah peredaran
Bumi mengelilingi matahari.
Dilain itu juga teori teori
dalam menemukan rotasi dan revolusi bumi.
Saran
Setelah makalah ini tersusun
terdapat beberapa harapan dan saran dari penulis, yakni penulis berharap dengan
ditulisnya makalah ini dapat menambah koleksi buku diperpustakaan SMP N 2
Selomerto dan menjadi tambahan ilmu untuk para pembaca.
0 Response to "Dampak Rotasi dan Revolusi Bumi dan Bulan bagi kehidupan diBumi (Singkat Lengkap)"
Post a Comment